Category: General

  • Revitalisasi Makna Anarkisme

    Pada dasarnya, kita terkadang merasa bingung dalam memilih naungan maupun pijakan untuk diri? Dan mungkin saja pijakan terbaik adalah dengan hidup tanpa naungan negara, serta menghancurkan sekat-sekat hirarki yang membatasi. Ini adalah sebuah konsepsi tanpa hirarki, dan acap kali dilabeli dengan nama Anarkisme. Akan tetapi, mendengar kata Anarkisme saja, sepertinya sudah banyak orang yang merasa…

  • Visual Anarkisme Postmodern

    Pada 5 tahun terakhir kelompok anarkisme banyak disorot membuat pergerakan yang banyak mendapatkan framing buruk dari media masa kini. Beberapa aksi yang berujung bentrokan dan kericuhan dari kedua belah kubu (kelompok anarkisme dan aparat) melahirkan stigma masyarakat pada pergerakan ini yang dianggap merusak juga mengganggu kenyamanan dan ketertiban umum. Dalam teori politik maupun kebahasaan, anarkisme adalah gagasan…

  • Merobohkan Kuasa Negara dengan Membakar Barang Dagang

    Membaca ini sontak mengingatkan saya kepada suatu gerakan yang pernah marak di awal milenium. Yomango, kampanye mengutil atau shoplifting berbasis ideologi dan juga ilegalisme Prancis. Bagaimana tidak, di cuitan si mbak ditambahkan seruan ‘normalisasi mencuri dari perusahaan besar’, yang tidak jauh beda dengan Yomango, yang mempromosikan gerakan ini sebagai bentuk ketidakpatuhan, aksi menentang perusahaan multinasional dan perlawanan terhadap konsumerisme. Saya menulis…

  • Anarkisme, Punk, Pandemi, Otoritas dan Kebebasan

    Negara dihuni tanpa aturan. Aturan merupakan penindasan yang harus dilawan karena menciptakan sekat masyarakat. Tujuan akhir dari semua itu aialah menciptakan masyarakat tanpa kelas, ekonomi, dan juga sosial. Itulah gagasan besar dari Anarkisme. Cara mewujudkannya bisa bermacam-macam. Ada yang melalui kekerasan, ada pula lewat kepasifan. Namun, yang sering terlihat adalah dengan cara yang pertama. Maka,…

  • Sejarah Polisi: Pemakaian Patroli Budak dan Pekerja Sipil

    Sejatinya, polisi adalah musuh. Bermula dari patroli budak di Amerika Selatan awal, lembaga ini memiliki sejarah yang tak terputus untuk melindungi dan menegakkan supremasi kulit putih. Baru-baru ini, pergerakan di Amerika Serikat telah mengklarifikasi garis sejarah kekerasan rasis ini; yang dimulai dengan patroli budak dan berpuncak pada pembunuhan polisi terhadap orang berkulit hitam tanpa pandang…

  • Security Culture, Keamanan dalam Ruang Lingkup Sekitar

    Perjuangan, terutama dalam menghendaki adanya revolusi, bukanlah sebuah acara semalam suntuk yang kemudian akan terwujud di pagi hari. Perjuangan memerlukan waktu, usaha, dan tenaga yang tidak sedikit dari setiap orang yang merasa punya tanggung jawab untuk menuntutnya semustahil apapun itu. Untuk itu, adalah sebuah kesalahan fatal jika seorang pejuang tidak menerapkan security culture di setiap…

  • Konsep Berpikir, dan Aksi

    Anarkisme adalah sebuah ideologi, namun selayaknya ideologi, mereka yang tidak memahami esensi ideologi hanya akan menjadi seorang penyembah tanpa memaknai intisari dari ideologi tersebut dan fungsinya dalam praktek dan bersikap. Bagiku, anarkisme adalah sebuah konsep berpikir, sebuah pedoman dalam aksi, dan sebuah kerangka dalam bersikap. Anarkisme adalah sebuah bentuk pembangkangan, sebuah pemberontakan total terhadap sesuatu yang…

  • Anarko-Transhumanisme, Sebuah Tantangan

    Anarkisme bukanlah sebuah hal baru, walaupun banyak penyimpangan makna dan kesalahan persepsi yang menggambarkan anarkisme sebagai tindakan yang penuh dengan kekerasan dan kerusuhan, namun anarkisme adalah sebuah ideologi yang akan terus hidup selama penindasan dan perbudakan masih belum dihapuskan. Masyarakat anarkis adalah masyarakat yang mandiri, menentang segala bentuk penindasan dan kontrol terpusat dengan membentuk sebuah self-governed…

  • Egoism-Communism

    “Buang kesucian dan kebijaksanaan, maka orang akan seratus kali lebih bahagia. Buang moralitas dan keadilan, maka orang akan melakukan hal yang benar. Buang industri dan keuntungan, maka tidak akan ada pencuri. “- Tao te Ching, Bab 19. Sepanjang karir saya, saya telah menjadi binatang buas yang aneh, antara cukup jauh dan dekat untuk mengetahui apa yang…

  • Berkawan di Diskusi lalu lanjut, Berkawan di Barisan Depan

    Kesamaan antara anarkisme dan Marxisme sangat penting: keduanya mengutuk eksploitasi buruh dan alam kapitalis; Keduanya memandang negara sebagai instrumen dominasi kelas dan membayangkan komunisme sebagai orang tanpa kewarganegaraan; dan keduanya berbagi komitmen utama untuk masyarakat yang lebih adil dan egaliter. Anarkis namun tidak memiliki analisis dan kritik yang jelas mengenai kapitalisme global dan sering memanfaatkan…